Pemprograman Komputer
Pemprograman Komputer atau computer programming adalah mata kuliah lanjutan dari Introduction to Programming Logic and Techniques (IPLT) pada semester 1. Mata pelajaran ini masih diajarkan oleh dosen dan bahasa pemprograman yang sama. Bahasa pemprograman yang dipelajari yaitu masih C++ materi-materi lanjutan yang belum dipelajari pada semester sebelumnya.
Materi-materi yang dipelajari diantaranya:
- Class
- Class Inheritance
- Exception Handling
- File Header dan Preprosesor C++
- Fungsi Pengembalian Nilai
- Virtual Polimerfisme
- E-book C++ Programming
0 komentar:
Posting Komentar